Search Bar

contoh stack & quee menggunakan array di netbeans



                Stack adalah suatu bentuk khusus dari linear list di mana operasi penyisipan dan penghapusan atas elemen-elemennya hanya dapat dilakukan pada satu sisi saja yang disebut sebagai “TOP”. Cara ini dapat disebut dengan sistem LIFO (Last In First Out) yaitu item yang terakhir masuk merupakan item yang pertama keluar.

                Queue adalah suatu linear list di mana operasi DELETE terjadi pada sisi depan (FRONT) dan operasi INSERT terjadi pada sisi belakang (REAR). Jika diberikan suatu Queue Q dengan elemen-elemennya yang terdiri atas Q1, Q2, ....., QT maka queue Q dituliskan Q = [ Q1, Q2, .........., QT ]

FRONT(Q) = Q1

REAR(Q) = QT



Selanjutnya untuk menyatakan jumlah elemen dalam suatu queue Q digunakan notasi NOEL(Q)


berikut contohnya :
biar kalian tidak malas menulis & belajar,jadi diketik ulang saja ya..
:D

STACK :




QUEE ARRAY !




Selamat mencobanya ya...Semoga sukses!!
jangan pernah menyerah...
Error dalam codingan,adalah suatu awal kesuksesanmu..

Post a Comment

0 Comments